Minggu, 04 September 2016

Simulasi Digital.



TUGAS PRESENTASI VIDEO
TES FORMATIF

1.Jelaskan menurut Anda apa yang dimaksud dengan presentasi video!
2.Jelaskan fungsi-fungsi presentasi video!
3.Dari beberapa jenis video yang ada, manakah yang menurut Anda paling baik dalam mengomunikasikan sebuah produk?Jelaskan!
4.Carilah jenis-jenis video dan bandingkan masing-masing video tersebut!

                Jawab:

1.       Video Presentasi adalah sebuah video untuk mengomunikasikan ide atau pendapat, yang digunakan untuk memperkenalkan produk atau cara kerja yang dibuat melalui proses merekam gambar dan suara.

2.       Presentasi video berfungsi sebagai sarana untuk mengomunikasikan ide atau pendapat melalui suatu produk yang telah dihasilkan. Sebagai sarana untuk mengomunikasikan ide pendapat, presentasi video harus mengemukakan keunggulan ide atau pendapat yang akan disampaikan ke orang lain.
Gagasan atau konsep pada presentasi video, harus lebih menggunakan ide yang asli, benar, bermanfaat. Asli, artinya gagasan atau konsep berdasarkan dari pemikiran diri sendiri (bukan dari orang lain), hasil kreativitas sendiri, bukan meniru. Tidak menyalahi kaidah keilmuan, tidak bertentangan dengan norma atau aturan.


3.       Menurut saya adalah format video ==> .mkv <==. Karena selain berkualitas HD (High Definition ), format video ini jg paling banyak digunakan pada pembuatan film” yang besar.

 4.CeritaVideo yang bertujuan untuk memaparkan cerita DokumenterVideo yang bertujuan                merekam sebuah kejadian atau peristiwa dalam kehidupan nyataBeritaVideo yang bertujuan memaparkan sebuah berita

Presentasi Video Pembelajaran
media berfungsi untuk mengomunikasikan materi pembelajaran dari guru ke peserta didik dengan tujuan siswa dengan mudah menerima materi pembelajaran.

Presentasi Video Pemasaran
berfungsi mengomunikasikan ide gagasan suatu produk perusahaan supaya calon pembeli mengetahui tentang produk tersebut dan membelinya.




Tidak ada komentar:

Posting Komentar